Visi :
Manifestasi identitas paradigma gerakan PK IMM FEB UMY dengan basis nilai persyarikatan dan tradisi intelektual klasik dalam rangka mengusahakan terbentuknya kader sesuai dengan tujuan IMM.
Misi :
- Al-Islam dan Kemuhammadiyahan sebagai landasan beragama, berilmu, dan bermasyarakat
- Membangun paradigma kritis dan budaya intelektual empiris sebagai basis keilmuan
- Meneguhkan teologi Al-Ma’un sebagai basis gerakan
- Perkaderan intensif melalui analisis otentik