Tag: Filsafat

  • MENGAPA SOCRATES MEMBENCI DEMOKRASI?

    MENGAPA SOCRATES MEMBENCI DEMOKRASI?

    Kita sudah terbiasa berpikir positif mengenai demokrasi dan berpikir positif pula tentang Athena Kuno sebagai peradaban yang melahirkan demokrasi. Partenon bahkan hampir sudah dijadikan ungkapan untuk nilai – nilai demokratis, sampai-sampai para pemimpin demokratis senang berfoto di depannya. Dengan demikian, mungkin akan mengejutkan kita bahwa salah satu pencapaian Yunani Kuno terhebat yaitu filasafat, bersikap amat…

  • Review Buku: AKAR FILSAFAT, KONFLIK MARX DAN BAKUNIN

    Review Buku: AKAR FILSAFAT, KONFLIK MARX DAN BAKUNIN

    Buku ini membahas banyak hal mengenai dua sosialis yaitu Marx dan Bakunin. Marx dan Bakunin ini adalah tokoh sosialis yang paling berpengaruh pada masanya memerangi sistem kapitalis. Yang membedakan Marx dan Bakunin adalah, menurut Bakunin manusia itu  adalah kebebasan itu sendiri. Jadi menurut bakunin manusia itu adalah hasil dari hukum alam bahkan diri manusia itu…

  • Kajian Historis Epistemologi Karl Marx

    Kajian Historis Epistemologi Karl Marx

    Sejak Revolusi Kognitif terjadi pada kehidupan Homo Sapiens, dimana manusia purba berkomunikasi secara sederhana kepada sesama manusia yang lain, sejak saat itulah sistem kapitalisme mulai terbangun secara perlahan dan terakumulasi sampai Revolusi Industri 4.0 (Smart Society 5.0 di sebagian negara). Homo Sapiens memulai kariernya untuk bertahan sampai sekarang dengan cara berkomunikasi, bersosialisasi, hidup dan bergerak…